“Ivanna” adalah sebuah film horor yang merupakan hasil adaptasi dari novel “Ivanna Van Dijk” karya Risa Saraswati. Film ini juga merupakan spin-off dari waralaba Danur Universe, terhubung dengan film sebelumnya, “Danur 2: Maddah” yang dirilis pada tahun 2018. “Ivanna” mengisahkan tentang seorang gadis bernama Ivanna Van Dijk, yang memiliki kemampuan supranatural untuk melihat dan berinteraksi…
Tag: film bioskop sewu dino
SEWU DINO: Ritual 1000 Hari Yang Mengancam Nyawa
Untuk mengisi libur lebaran Idulfitri 1444 H/2023 deretan film Indonesia siap menghibur para penggemarnya. Salah satunya adalah film horor Sewu Dino yang telah tayang di bioskop pada tanggal 19 April 2023 yang lalu. Film ini disutradarai oleh Kimo Stamboel dan dibintangi oleh sejumlah aktor serta aktris muda Indonesia seperti Mikha Tambayong, Rio Dewanto, dan Givina…